Mengirim Surat itu mudah lewat G-mail

Definisi E-mail (elektronik mail)

    Electronic mail atau biasa dikenal dengan sebutan e-mail, dalam bahasa indonesia e-mail memiliki arti surat elektronik yang memungkinkan semua orang saling berkirim pesan via jaringan internetm (menurut Ali Zaki & Smitdev Community)
 

Pemanfaatan  E-mail dalam dunia pendidikan

Banyak manfaat yang dapat peroleh dengan menggunakan e-mail, antara lain: akses pendidikan lebih luas, sebagai media pengiriman  dokumen, dan dapat mengurangi penggunaan kertas.

Siswa kelas 5B MI Miftahul Akhlaqiyah belajar mengirim pantun lewat G-mail 

 
   Langkah awal pembuatan G-mail, Siswa dipandu membuat akun G-mail, kemudian siswa belajar mengirimkan  pantun yang di buat sendiri dengan menggunakan leptop secara bergantian . (16/11).

"Sungguh asyik ya......."kata huda

  Harapannya  siswa dapat mempraktikkannya  dirumah. Agar mereka tidak semakin tertinggal dengan pesatnya kemajuan teknologi.